Teknik dan Panduan Membuat Daftar Isi Dengan Multilevel List

        Daftar isi adalah halaman yang menjadi petunjuk isi pokok dalam sebuah makalah, daftar isi ibarat sebuah peta yang menunjukkan letak-letak bagian makalah.

A. Cara membut daftar isi dengan cara manual sebagai berikut :

  1. Masuk ke program Microsoft Word 2010
  2. pastikan ruler di Ms Word sudah muncul, apabila ruler belum muncul maka masuk ke menu View kemudian centang bagian ruler.
  3. Ketiklah isi dari Daftar Isi yang ingin dibuat
  4. Block bagian isi yang ingin diberi halaman
  5. lalu lihat disebelah kiri atas ada sebuah tabulasi, lalu ubah tabulasi itu menjadi tabulasi kanan ( Right tab )
  6. lalu buatlah tabulasi di bagian ruler di nomor paling akhir misalnya dinomor 16 ( tabulasi ini berguna untuk batas titik-titik dari daftar isi akan berhenti )
  7. kemudian buatlah tabulasi satu lagi di ruler tepatnya di ujung Margin misalnya di nomor 17 ( ini berfungsi untuk tempat penomoran halamannya )
  8. lalu kemudian kita double klik tabulasi yang pertama ( nomor 16 ) maka akan muncul kotak dialog Tabs, maka isi posision tabs yang pertama yakni nomor 16
  9. untuk Alignment pilih Right
  10. leadernya pilih nomer 2 ( titik-titik ) nanti apabila kita menekan tombol tab maka akan muncul titik-titik
  11. klik Ok
  12. kemudian, akan muncul daftar isi kembali 
  13. lalu, tempatkan kursor ke ujung tulisan yang ingin kita beri titik-titik lalu tekan tombol tab (maka akan muncul titi-titik )
  14. Untuk penomorannya maka klik tab satu kali lagi lalu isi nomer halaman yang ingin kita buat
B. Cara membuat daftar isi dengan cara otomatis :

 1. Masuk ke Makalah yang ingin kita buat daftar isinya
 2. kemudian Blok judul 
  • Pilih Home kemudian pilih bagian Styles ( klik tanda panah kebawah )
  • lalu pilih Save Selection as a New Quick Style
  • lalu untuk bagian nama isi dengan Stylejujul1
  • untuk bagian paragraph style preview buat style1
  • tekan ok
3. tetaplah blok jujulnya, masuk kebagian Reference
  • pilih add text, lalu level 1
  • untuk sub bab buat level 2
  • apabila didalam sub bab ada sub bab kembali pilih level 3, ulangi langkah ini untuk semua judul agar sub bab terdata
4. Daftar isi
  • pilih References
  • klik table of contents
  • pada bagian show levels, isi sesuai level yang kita buat misalnya 3
  • klik ok ( dengan otomatis Daftar Isi akan muncul ).
Baca juga : https://bunglonmerah.blogspot.com/2019/05/membuat-daftar-isi-dengan-tabulasi-dan.html?m=1membuat daftar isi dengan tabulasi dan table contents microsoft word

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Drop Cap, Columns, Header Dan Footer, Clip Art, Watermark, Page Border, Small Art, Footnote dan Comment